Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
Kegiatan PkM secara umum dilakukan mengacu pada rambu-rambu yang telah ditetapkan, seperti: skema kegiatan, besaran dana, sifat seleksi dan kualifikasi tim penyusun. Semua atribut tersebut tercantum dalam buku Panduan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Udayana Edisi VII Tahun 2019. Buku panduan ini mengacu pada buku panduan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat yang diterbitkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemendikbud Ristek Dikti).
Buku Panduan dapat di-download pada link berikut:
PANDUAN PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNUD EDISI VII 2019
PANDUAN PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT KEMENDIKBUDRISTEK EDISI XIII 2021
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA